Minggu, 30 Maret 2014

Latar Belakang



1.1.    Latar Belakang

Dalam proses pembelajaran sangat sering kita menemukan kesulitan dalam memahami atau menyelesaikan suatu kasus terutama dalam sebuah kasus perhitungan, beberapa orang berusaha memahami kasus tersebut dengan membaca sejumlah buku dan ada juga yang mencari pembimbing agar bisa membatu dalam memahami kasus tersebut.
Oleh karena itu saya telah membuat sebuah aplikasi atau program yang berfungsi untuk memudahkan dalam menyelesaikan kasus di bidang studi kima dan yang membahas tentang Tekanan Osmotik berbasis Android. Android dipilih karena hampir semua orang memiliki gadget yang berbasis android ini, selain lebih efisien pendistribusiannya pun terbilang cukup mudah.
Dalam aplikasi ini kita akan lebih mudah menyelesaikan kasus yang membahas tentang Tekanan Osmotik, karena terdapat fitur yang cukup mudah untuk digunakan dengan hanya memasukan konstanta yang diketahui dalam kasus anda, aplikasi ini akan akan menjelaskan secara rinci tentang kasus yang anda bahas. Aplikasi tersebut akan menjelaskan hasil perhitungan beserta cara pengerjaannya secara terperinci, sehingga memudahkan anda dalam menyelesaikan dan memahami kasus yang anda hadapi.







Tidak ada komentar:

Posting Komentar